aksi sosial banjir bandang di warnai dari berbagai kelompok dalam memberikan bantuan kepada korban banjir kecamatan semadam
  • Jelajahi

    Best Viral Premium Blogger Templates

    Kode IT


    terkini

    aksi sosial banjir bandang di warnai dari berbagai kelompok dalam memberikan bantuan kepada korban banjir kecamatan semadam

    Dimas ( Redaksi )
    17 April 2022, 4/17/2022 08:32:00 AM WIB Last Updated 2022-04-17T01:32:22Z



    ACEH TENGGARA_Harian-RI.com
    Memasuki hari kedua pasca banjir semadam dimana kehiruk-pikukan dalam menangani korban akibat banjir pada hari ini Sabtu (16/04/22) sejak pagi hingga sore tak luput pula kedatangan petinggi elit Pemerintahan Kabupaten Aceh Tenggara.

    Nampak hadir Wakil Bupati Aceh Tenggara Bukhari dengan menitipkan bingkisan bantuan kepada korban bencana alam menyusul beberapa partai politik ormas dan LSM yang patut diacungkan jempol atas kepedulian mereka terhadap saudara saudaranya yang tertimpa musibah.

    Salah satunya dengan Ketua PKB beserta jurnalis harian-ri.co disalah satu mesjid di Simpang semadam beliau “mengatakan bahwa baru saja menyerahkan bantuan berupa bingkisan untuk para korban,

    Salah satu korban bencana banjir ditemui oleh harian-ri mengatakan “sangat bersyukur atas bantuan yang langsung diserahkan kepada kami sebagai korban bencana banjir namun sebagian kami terpaksa tinggal di rumah saudara atau kerabat karena tenda tenda yang disediakan pemkab Aceh tenggara memang belum kami tempati”.



    Salah satu tokoh masyarakat Desa Lawe Beringin Gayo menyatakan keprihatinannya terhadap korban bencana banjir ini marilah kita bersama sama membantu para korban dan keluarganya sehingga derita dan nestapa tidak berkepanjangan
    laporan sementara oleh harian-ri.(HR-RI_NAZIR) 
    Komentar
    Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE. #JernihBerkomentar
    • aksi sosial banjir bandang di warnai dari berbagai kelompok dalam memberikan bantuan kepada korban banjir kecamatan semadam

    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar

    Terkini

    Topik Populer