JUM'AT CURHAT/CERAK-CERAK URUM SERINEN KAPOLRES GAYO LUES BERSAMA FORKOPIMDA DAN KEPALA SKPK KABUPATEN GAYO LUES
  • Jelajahi

    Best Viral Premium Blogger Templates

    Kode IT


    terkini

    JUM'AT CURHAT/CERAK-CERAK URUM SERINEN KAPOLRES GAYO LUES BERSAMA FORKOPIMDA DAN KEPALA SKPK KABUPATEN GAYO LUES

    Dimas ( Redaksi )
    17 Februari 2023, 2/17/2023 06:45:00 PM WIB Last Updated 2023-02-17T11:45:52Z

    Gayo Lues_Harian-RI.com
    Jum'at, tanggal 17 Februari 2023  Pukul 09.05 Wib, Kapolres Gayo Lues Polda Aceh AKBP Efrianza SIK kali ini melaksanakan Kegiatan Jum'at Curhat  Bersama Forkopimda dan Para Kepala SKPK Kab. Gayo Lues bertempat di Supu Cofee Desa Gele Kec. Blangkejeren Kab. Gayo Lues

    Hadir dalam kegiatan tersebut 
     Kapolres Gayo Lues AKBP Efrianza, S.I.K.
    Dandim 0113/Gayo Lues Letkol Inf Krismanto S.Pd.
     Kajari Kab. Gayo Lues Ismail Fahmi, S.H.
     Wakapolres Gayo Lues Kompol M.Rasid, S.H.
     Asisten I Bupati H.muslim 
     Kepala Bapeda Gayo Lues Jata, S.E. 
    Anggota DPR Kab. Gayo Lues Abdul Karim
     Kepala BPBD Kab. Gayo Lues Suhadi
     Kepala Dinas Pertanian kab. Gayo Lues Juanda, S.H.
     Kepala Dinas Kesehatan Kab. Gayo Lues Dr. Yonvi Gunawan
     Kepala Dinas Pendidikan Kab. Gayo Lues Anwar, S.Pd.
     Para PJU Polres Gayo Lues 
     Kabag Kesbangpollinmas M Noh
     Kepala Dinas Dayah Kab. Gayo Lues, Sukri Mas
     Personel Polres Gayo Lues
     Personel Polsek Blangkejeren
     Rekan-rekan Insan Pers Media Cetak dan Online.
    Kapolres Gayo Lues Polda Aceh AKBP Efrianza SIK melalui Kegiatan "Jum'at Curhat" bertujuan untuk memberikan saran, kritik dan masukkan terkait masalah Pelayanan Kepolisian, Kamtibmas, Penegakan hukum, dan masalah lainnya

    Kapolres Gayo Lues AKBP Efrianza, S.I.K. menyampaikan beberapa Himbauan dalam Kegiatan Jumat Curhat diantaranya

     mengucapkan terima kasih kepada para  tokoh Forkopimda yang telah berkenan hadir dan memberikan masukan kepada kami Polres Gayo Lues demi meningkatnya kemajuan Daerah Kabupaten Gayo Lues
     Kapolres Gayo Lues menghimbau kepada Para Pengurus Forkopimda untuk bekerja bersama dalam membangun kemajuan di Kabupaten Gayo Lues dan masalah politik kita harus bersiap apalagi bulan 8 sudah mulai pendaftaran TNI, Polri dan PNS adalah netral kita bagian penyelengara dan pengamanan Kapolres harapkan walaupun keluarga nya mencalonkan diri tapi  Kita tetap netral dan jangan memfasilitasi apalagi baru kejadian di daerah lain
    Rabu nanti tanggal 22 Februari Kapolres ingin membahas masalah inflasi bersama Kajari dan Dandim, Kapolres juga minta tolong untuk di kumpulkan kepala desa dan semua Pejabat bisa berkumpul bersama membahas masalah ekonomi di kabupaten gayo lues untuk tidak menggangu kepala desa harus kita dampingi dalam Penanganan dana desa
     Kapolres Gayo Lues menyampaikan banyak di wilayah-wilayah kita yang belum terpakai secara optimal padahal lahan kosong tersebut bisa menjadi pasar-pasar induk. Untuk mendukung kemajuan para letani daerah gayo lues bisa juga menarik perhatian dari pembeli dari luar daerah dan diusahakan 2024 sudah bisa menikmati hasilnya
    Kapolres Juga menghimbau masalah pemasukan dana dari banyak hal seperti baliho, getah dan industri-industri Yang Ada di Gayo Lues Di perketat dan di tempatkan anggota nya masing-masing di pabrik tersebut guna menambah pemasukan daerah Kabupaten Gayo Lues di tahun ini
    Kapolres Gayo Lues Menghibau untuk diadakanya segera Apel Karhutla segera juga pasang spanduk di Desa-desa Rawan Karhutla tentang Antisipasi dan Rawan Karhutla di Kabupaten Gayo Lues serta Penanganan Narkoba harus di Perketat Jangan Sampai makin membesar di Kabupaten Gayo Lues
    selanjutnya Dandim 0113/Gayo Lues Letkol Inf Krismanto S.Pd menyampaikan beberapa arahan sbb  Dandim Gayo Lues Berharap tidak adanya masalah karena sudah mendekati masa politik di kabupaten Gayo Lues Beliau juga berharap cara berfikir kita sudah berubah karena banyak dari kita semua sudah menjalankan pembelajaran di luar daerah kita
    Bapak Pj Bupati kita di pilih bukan dari partai atau masyarakat tapi langsung di pilih oleh pemerintah Pusat yang dimana dipilih bukan secara sembarangan maka dari itu kita harus bekerja di bawah naungan dan perintah bapak PJ Bupati dan bisa bekerja secara profesional di bidang masing-masing yang di pertanian bekerja di pertanian jangan keluar dari wilayah itu maksimalkan kinerja kita di bagian kita
     Dandim 0113/Gayo Lues Letkol Inf Krismanto S.Pd membahas tentang Jalan Tol yang akan di buat di Lesten Nanti apalagi berkat Jalan Tol yang ada Di aceh Besar dapat memajukan Daerah Banda Aceh kesempatan kita untuk memajukan Gayo Lues dimulai Dari ini apalagi penyumbang inflasi tertinggi di indonesia yaitu beras, cabai, dan bawang hal ini tentu dapat Menyumbang keuntungan bagi kabupaten Gayo Lues 

    Dalam kesempatan selanjutnya, Kepala Kejaksaan Negeri Kab. Gayo Lues, Ismail Fahmi juga ikut memberikan arahan sbb
    Mengingatkan kembali terkait arahan Presiden RI saat rakornas seperti inflansi dan stunting, menanyakan kepada Pemda terkait anggaran inflansi dan stunting apakah ada? dan jika ada harus jelas dari Dinas mana, agar mempermudah koordinasi dan berkolaborasi untuk mengatasi inflansi dan stunting di Kab. Gayo Lues berharap agar seluruh unsur pimpinan di Pemda Gayo Lues bersama dengan forkopimda saling bekerjasama untuk mengatasi permasalahan stunting dan inflansi, salah satunya jika ada program pasar murah harus saling kerjasama, seperti yang telah dilakukan oleh beberapa Pemda di Provinsi Aceh, beberapa waktu yang lalu Kajari beserta jajaran mengecek harga sembako di pasar dan melihat ada program pasar murah dari provinsi tapi dinas terkait tidak ada koordinasi dengan forkopimda, kedepannya jika ada kegiatan yang seperti itu haruslah ada koordinasi dan kolaborasi dengan Forkopimda sebelumnya kita di Kabupaten Gayo Lues mendapatkan apresiasi dari pimpinan provinsi terkait sinergitas Pemda Kabupaten Gayo Lues dengan Forkopimda, hal tersebut harus kita pertahannan kami dari Kejari Gayo Lues mendukung penuh program yang bertujuan untuk mengatasi permasalahan inflansi dan stunting
    Berkaitan dengan tanah Wakaf dan Pendaftaran sertifikat tanah di Kabupaten Gayo Lues beberapa waktu yang lalu telah ada MoU antara ATR/BPN Kab.Gayo Lues dengan  Kejaksaan dan Kantor Pertanahan Kab. Gayo Lues tentang agenda pendaftaran tanah wakaf yang ada di Kabupaten Gayo Lues dalam waktu dekat MoU tersebut akan ditindak lanjuti, berharap agar Pemda dan Instansi terkait dapat bekerjsama untuk melakukan pendafatran tanah wakaf sehingga menjaga aset2 yang ada, karena tidak menutup kemungkinan terjadi sengketa tanah bahkan berpotensi pula terdapat pidana dalam sengketa tersebut karena penganiayaan bahkan pembunuhan karena sengketa tanah
     Berkaitan dengan dana desa
    Kejari Gayo Lues sudah jauh2 hari menyampaikan siap untuk melakukan pendampingan terkait dana desa, akan tetapi dari dinas terkait seperti tidak ada itikad baik untuk upaya prefentif tindak pidana korupsi dana desa alangkah baiknya jika dilakukan MoU pendampingan dana desa, agar penyaluran dana desa tepat sasaran, tentu peran dari instansi terkait sangat diperlukan sudah banyak laporan yang Kejari Gayo Lues Terima dari masyarakat mengenai permasalahan dana desa, jika sudah seperti ini, pasti aakan kami tindak lanjuti, walau demikian tetap harus diutamakan pengembalian kerugian keuangan negara dari tindak pidana korupsi tersebut karna kami faham jika SDM perangkat desa di Gayo Lues masih kurang dan masyarakat berharap jika dana desa tepat sasaran, untuk itu Pemda dan Forkopimda haruslah saling bersinergi untuk mengantisipasi terjadinya tindak pidana korupsi dana desa seperti Pendampingan dan sosialisasi,. Rilis Kasihumas Polres Gayo Lues Harian RI.com Johari argum
    Komentar
    Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE. #JernihBerkomentar
    • JUM'AT CURHAT/CERAK-CERAK URUM SERINEN KAPOLRES GAYO LUES BERSAMA FORKOPIMDA DAN KEPALA SKPK KABUPATEN GAYO LUES

    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar

    Terkini

    Topik Populer