Pining_Harian-RI.com
Jumat tanggal 07 April 2023 sekira pukul 10.00 WIB bertempat di Wilayah Kec. Pining telah dilaksanakan Giat Pemberian Bantuan Sosial Berupa Sembako Kepada Masyarakat Kec. Pining Kab. Gayo Lues dengan Tema Bantuan Kemanusiaan Untuk Negeri
Kegiatan langsung dipimpin oleh Kapolsek Pining IPDA Surya Yusbar dan diikuti oleh Personel Polsek Pining sbb Bripka Paijar, Bripka Masrizal, dan Briptu Riswandi
Kapolres Gayo Lues Polda Aceh AKBP Efrianza SIK melalui Kapolsek Pining IPDA Surya yusbar mengatakan bahwa Door To Door System adalah cara bagus buat menjalin kemitraan dengan warga dan sampaikan kamtibmas, Door To Door System merupakan kegiatan sambang / kunjungan dari satu rumah ke rumah lainnya yang secara rutin dilakukan oleh Polri untuk menjalin kemitraan dengan warganya guna mencari informasi yang berkembang sekaligus menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas, dengan metode ini Polres Gayo Lues bagikan sembako kepada masyarakat yang terkena dampak kenaikan harga BAPOKTING secara langsung kerumah rumah masyarakat, kegiatan ini sesuai perintah bapak Kapolri kepada seluruh jajaran Polda dan Polres serta polsek untuk menyalurkan bantuan sosial dalam rangka "Bantuan kemanusiaan untuk Negeri
Surya mengatakan bahwa tujuan dilaksanakan kegiatan ini untuk meringankan beban masyarakat karena menjelang Hari Raya Idul Fitri 1444 H terdapat beberapa Komoditas Bahan Pokok Penting yang mengalami Kenaikan Harga;
Untuk itu harapan kami bantuan dari Polri yang digunakan terima oleh masyarakat agar bermanfaat pada bulan suci ramadhan ini, kemudian meringankan beban hidup.
Selanjutnya ia katakan lagi, bantuan ini selama bulan Ramadhan terus kami berikan masyarakat sebagai bentuk peduli yang saat ini kehidupan sebagian warga sangat sulit Ekonomi.
Liris.Kasihumas Polres Gayo Lues pada (Johari)argum
Tidak ada komentar:
Posting Komentar