Diduga Oknum Guru SD di Pidie Melakukan Pemotongan Dana Beasiswa PIP
  • Jelajahi

    Best Viral Premium Blogger Templates

    Kode IT


    terkini

    Diduga Oknum Guru SD di Pidie Melakukan Pemotongan Dana Beasiswa PIP

    Dimas ( Redaksi )
    8 Januari 2023, 1/08/2023 10:57:00 AM WIB Last Updated 2023-01-08T03:57:36Z
    Sigli_Harian-RI.com
    Dugaan pemotongan dana beasiswa Program Indonesia Pintar (PIP) dilakukan oknum guru di salah satu SD di kecamatan geumpang Kabupaten pidie.

    Sekolah dasar (SD) negeri panton leupu kecamatan geumpang kabupaten Pidie,diduga telah melakukan pemotongan dana PIP sebesar Rp 50,000 bagi siswa/siswi yang mendapatkan PIP Rp 450,000. sementara siswa/siswi yang mendapatkan PIP Rp 250,000 di kenakan potongan sebesar Rp 25,000. salah satu modusnya,pemotongan dana tersebut sebagai jasa telah mengambil uang tersebut ke bank.
    Dari hasil investigasi kami di lapangan mendapati salah seorang wali murid mengatakan,anak nya mendapatkan dana PIP sebesar Rp 450,000 dan di potong sebanyak 50,000 oleh pihak sekolah.
      Disaat kami mengkomfirmasikan kepada pihak sekolah,pihak sekolah mengatakan alasan yang sama seperti yang terjadi di tempat2 lain. Kepala sekolah menjelaskan alasan pemotongan PIP tersebut untuk biaya orang bank Rp 10.000 dan selebihnya di gunakan untuk gaji guru honorer dan keperluan lainnya di sekolah.
         
    Sangat di sayang kan kejadian seperti ini kembali terulang di negeri ini. padahal sebagaimana diketahui dana PIP tersebut tiada pemotongan kecuali pembayaran tunggakan. tapi di sebabkan kurang nya pengetahuan masyarakat tentang dana PIP maka ada sebagian oknum2 guru yang memanfaatkan situasi tersebut untuk mengibuli masyarakat. Seharusnya kejadian2 seperti itu jangan di lakukan apalagi yang melakukan itu seorang pendidik alias guru.
          
    Di harapkan kepada Dispen Pidie untuk mengambil tindakan tegas terhadap oknum seperti itu karena sepanjang tidak ada dalil hukum yang kuat terkait pemotongan bantuan PIP,maka hal tersebut termasuk dalam pungutan liar (pungli).(HR.Harian_ri.com)
    Komentar
    Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE. #JernihBerkomentar
    • Diduga Oknum Guru SD di Pidie Melakukan Pemotongan Dana Beasiswa PIP

    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar

    Terkini

    Topik Populer