Pembagian bantuan langsung tunai masih terus berlanjut di berbagai Kampung di Kabupaten Gayo Lues
  • Jelajahi

    Best Viral Premium Blogger Templates

    Kode IT


    terkini

    Pembagian bantuan langsung tunai masih terus berlanjut di berbagai Kampung di Kabupaten Gayo Lues

    Dimas ( Redaksi )
    14 April 2023, 4/14/2023 07:24:00 PM WIB Last Updated 2023-04-14T12:24:03Z

    Blangkejeren_Harian-RI.com
    Pembagian bantuan langsung tunai masih terus berlanjut di berbagai Kampung di Kabupaten Gayo Lues, hari ini Jumat 14/4/2023 Kampung Agusan Kecamatan Blangkejeren, juga melakukan hal yang sama dengan membagikan BLT Ekstrim dari Dana Desa Kampung yang berada di kaki lembah  pegunungan Leuser itu.
    "Hari ini sudah kami bagikan kepada 41 Keluarga Penerima Manfaat (KPM), besarannya sama dengan kampung kampung lainnya sesuai dengan aturan yang berlaku,yaitu sebesar Rp 900 Ribu untuk setiap KPM, jumlah ini untuk tiga bulan dari Januari hingga Maret 2023" Demikian dijelaskan Pengulu (Kades) Kampung Agusan Ramadhan kepada alabaspos.com.

    Ramadhan menambahkan dari seluruh penduduk Kampung Agusan ada 41 Kepala Keluarga yang benar benar layak menerima BLT Ekstrim,hal ini terkait dengan kondisi ekonomi mereka yang harus dibantu,dengan adanya BLT Ekstrim yang telah dibagikan,paling tidak dapat membantu membeli kebutuhan mereka,ditengah bulan puasa ini, semoga dimanfaatkan dengan baik bantuan dari pemerintah itu sebut nya pada media Harian RI.com (Johari)argum
    Komentar
    Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE. #JernihBerkomentar
    • Pembagian bantuan langsung tunai masih terus berlanjut di berbagai Kampung di Kabupaten Gayo Lues

    Tidak ada komentar:

    Posting Komentar

    Terkini

    Topik Populer